Jones Merasa Berkembang Ditangani Van Gaal
Editor Bolanet | 31 Maret 2015 18:17
Van Gaal datang ke Old Trafford pada musim panas setelah mengantarkan Oranje finis di peringkat tiga pada Piala Dunia 2014 lalu. Sejak itu ia lebih sering menerapkan formasi 3-5-2.
Pemain berusia 23 tahun itu tentu saja harus menyesuaikan diri dengan semua skema dan taktik yang diterapkan Van Gaal. Jones pun mengaku sudah semakin berkembang sejak kehadiran sang meneer di klub.
Saya rasa begitu. Dia membuat saya pemain yang lebih baik lagi, beradaptasi dengan situasi yang berbeda pada waktu yang berbeda di level klub dan level internasional, ujar Jones seperti dilansir Squawka.
Dia [Van Gaal] adalah manajer yang bagus. Kami menikmati bermain dengan dia dan banyak belajar dari dia musim ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26












