Jorge Mendes Datang, MU Selesaikan Saga Transfer 24 Juta Pounds
Editor Bolanet | 24 Agustus 2015 10:46
Mendes sudah membantu United beberapa kali di masa lalu, ketika mereka memutuskan mendatangkan dua orang kliennya, Radamel Falcao dan Angel di Maria.
Sang agen tidak menangani Gaitan, namun ia akan diminta menjadi penengah dalam proses negosiasi antara MU dan Benfica, menurut laporan O Jogo.
Mendes juga memainkan peran serupa untuk membantu bek Valencia, Nicolas Otamendi, datang ke Manchester City.
Gaitan, yang kini berusia 27 tahun, dikabarkan sempat menolak tawaran dari Al Ahli untuk terus bermain di Eropa. Pemain Argentina satu ini sudah lama menjadi target MU, bahkan ketika Sir Alex Ferguson masih menjadi manajer. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43 -
Tenang Saja, Golnya Akan Datang! Kata Mikel Merino Soal Gyokeres yang Masih Mandul
Liga Champions 21 Oktober 2025, 11:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04