Jose Enrique Isyaratkan Siap Merumput Lagi
Editor Bolanet | 9 Juli 2014 02:17
Pemain berusia 28 tahun tersebut hanya bermain 9 kali bagi The Reds musim lalu sebelum akhirnya harus menepi lantaran mengalami cedera. Kini, ia sudah pulih dari cederanya dan sudah kembali berlatih bersama rekan-rekannya di Melwood.
Bek kiri asal Spanyol ini pun mengaku dirinya siap untuk kembali mengisi starting line-up Liverpool setelah sudah bekerja keras belakangan ini untuk mengembalikan kebugarannya.
Saya sudah berada di sini (kamp latihan) sejak pekan lalu dan saya sangat bahagia. Saya sudah menunggu momen ini sejak lama. Saya merasa sangat hebat, ujarnya pada Liverpool Echo.
Saya merasa bahagia untuk mencoba bermain lagi. Saya sudah bekerja keras sejak musim panas dan saya sudah berlatih dalam sepekan terakhir. Saya sudah berkerja cukup keras untuk mengembalikan kebugaran saya, imbuhnya. [initial]
Baca Juga:
- Carragher Sebut MU Akan Jadi Ancaman Bagi Liverpool Musim Depan
- Carragher Minta Liverpool Beli Varane
- Liverpool dan AS Roma Incar Bek Muda Amerika Serikat
- Titi Camara: Liverpool Bisa Bertahan Tanpa Suarez
- Dilepas Murah, Liverpool dan Arsenal Antri Navas
- Liverpool Tuntut Uang Muka 75 Juta, Transfer Suarez Mandeg
- Liverpool Menyerah Kalah Buru Alexis Sanchez
- Emre Can Pilih Nomor Punggung Warisan Carragher
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 23:02
-
Prediksi Eintracht Frankfurt vs Liverpool 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:07
-
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04
-
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25
LATEST UPDATE
-
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27
-
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10
-
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08
-
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58
-
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57
-
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
-
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 22:31
-
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28
-
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04
-
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51
-
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27
-
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04







