Juventus Juga Ingin Pakai Servis Muller
Dimas Ardi Prasetya | 7 September 2017 18:38
Bola.net - - Raksasa Serie A dikabarkan ikut meramaikan perburuan terhadap penyerang serba bisa milik Bayern Munchen Thomas Muller.
Performa Muller menurun di Bayern sejak musim lalu. Hal tersebut tak lepas dari hadirnya sosok Carlo Ancelotti di klub tersebut.
Pelatih asal Italia itu sendiri sepertinya kurang cocok dengan gaya main penyerang timnas Jerman tersebut. Akibatnya, jatah main Muller pun sedikit berkurang.
Muller sendiri juga sempat mengisyaratkan dirinya cukup pesimis dengan masa depannya di Allianz Arena. Dari situ, berkembang spekulasi bahwa ia bisa jadi akan mencari kesempatan main reguler di klub lain jika situasinya di klub tersebut tak berubah di musim ini.
Menurut laporan yang dilansir oleh Tuttosport, Juve pun akhirnya memburu servis pemain berusia 27 tahun tersebut. Akan tetapi, Bianconeri harus bersaing dengan tiga tim asal Premier League yakni Liverpool, Arsenal dan Chelsea.
Muller melakoni debutnya di tim utama Bayern pada tahun 2008 silam. Sejauh ini ia telah tampil sebanyak 398 kali bagi klub Bavaria itu di semua ajang kompetisi dan menghasilkan 161 gol.
Sayangnya, di musim lalu, performa Muller menurun drastis. Ia tampil sebanyak 29 kali dan hanya mencetak lima gol saja. Itu merupakan catatan terburuknya sejak ia melakoni debutnya di tim tersebut pada 2008 silam.
Muller sendiri juga menjadi andalan timnas Jerman. Sejauh ini ia telah mencatatkan caps internasional yang banyak yakni 87 kali.
Gosip Transfer Lainnya:
- Diego Costa Akan Dilempar ke Fenerbahce
- Young Temui Mourinho untuk Pastikan Nasibnya di MU
- Mirabelli: Rafinha ke Milan di Januari?
- Sebelum Umumkan Neymar, PSG Hubungi Ronaldo
- Menolak Pindah, Pemain Ini Akan Dibekukan Tottenham
- De Gea Kian Semangat ke Madrid Gara-gara Ramos
- Mourinho Belum Putuskan Masa Depan Shaw
- Sterling Akan Dijual Manchester City?
- Milan Akan Lepas Gelandangnya ke Turki
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


