Kalah Bugar, Klopp Puji Performa Liverpool Kontra Soton
Editor Bolanet | 26 Oktober 2015 18:29
Dalam beberapa pekan terakhir ini, Liverpool memang tengah sibuk-sibuknya berkompetisi. Di sepanjang bulan Oktober ini, mereka harus bermain sebanyak tujuh kali. Sejauh ini mereka sudah melakoni lima laga di antaranya, yakni lawan Sion (01/10), Everton (04/10), Tottenham Hotspur (17/10), Rubin Kazan (22/10) dan Soton (25/10).
Tiga laga terakhir jelas menguras fisik karena waktunya berhimpitan. Tenaga skuat Liverpool jelas terkuras, apalagi sejumlah pemain penting mereka juga tengah cedera. Walau demikian mereka tetap tampil dominan lawan Soton. Hal inilah yang membuat Klopp salut pada Martin Skrtel cs.
Ada banyak hal yang saya lihat malam ini yang sangat bagus, ujar manajer asal Jerman ini pada situs resmi The Reds.
Saya melihat dua tim yang berterung untuk mendapatkan hasil positif, satu tim dengan kondisi fisik yang lebih bugar karena bermain lebih sedikit dalam sepekan. Namun kami bermain dominan lawan mereka. Mereka mencoba melakukan pressing tinggi (ke depan), mereka terus bertahan di depan, dan kami cukup berani untuk bermain sepakbola, tegasnya.
Tanggal 28 besok, Liverpool akan kembali berlaga di ajang Capital One Cup melawan Bournemouth. Lalu di akhir pekan, tepatnya di tanggal 31, mereka akan melakoni laga super berat lawan Chelsea di Stamford Bridge. [initial]
Baca Juga:
- Gelandang Liverpool Diburu Tiga Klub Premier League
- Milner: Liverpool Akan Segera Menang Bersama Klopp
- Gundogan Kini Buka Kans ke Liverpool atau Barcelona
- Clyne Mengaku Cocok Dengan Taktik Klopp
- Carragher: Klopp Ingin Heavy Metal, Liverpool Beri Paduan Suara Gereja
- Mourinho Akan Dipecat Jika Kalah dari Jurgen Klopp
- Klopp Keluhkan Lemahnya Mental Skuat Liverpool
- Benteke Sebut Liverpool Layak Menang Lawan Soton
- Lallana Sebut Klopp Memintanya Tampil Seperti Saat Bela Soton
- Klopp: Liverpool Sudah Ada di Jalur Yang Benar
- Ditahan Imbang Soton, Klopp Minta Semua Pihak Tetap Kalem
- Hasil Pertandingan Liverpool vs Southampton: Skor 1-1
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


