Kalahkan Leeds United, Roy Keane Soroti Pemain MU Ini
Serafin Unus Pasi | 21 Februari 2022 20:12
Bola.net - Legenda Manchestter United, Roy Keane mengomentari penampilan Anthony Elanga saat melawan Leeds United. Ia menilai wonderkid itu menunjukkan potensi yang luar biasa.
Pada akhir pekan kemarin, Manchester United bertandang ke markas Leeds United. Di laga ini, Elanga duduk di bangku cadangan dan baru masuk di babak kedua.
Saat masuk, Elanga cukup merepotkan lini pertahanan The Whites. Alhasil ia mengunci kemenangan MU di akhir laga berkat golnya.
Penampilan Elanga itu menarik perhatian Roy Keane. Mantan kapten MU itu terkesan dengan penampilan sang winger.
Baca pujian Keane untuk Elanga di bawah ini.
Dampak Positif
Keane tidak sungkan memberikan pujian kepada Anthony Elanga seusai laga. Ia menilai sang winger tampil dengan ciamik di laga itu.
Ia juga terkesan bagaimana sang winger bisa memberikan dampak yang bagus bagi Setan Merah meski diberi jam bermain yang cukup terbatas.
"Anak ini, Elanga, adalah pemain yang sangat bagus. Ia benar-benar memberikan dampak yang positif bagi tim ini," ujar Keane kepada Sky Sports.
Performa Apik
Pada kesempatan ini, Keane juga memberikan sanjungan kepada seluruh skuat Manchester United. Ia menilai pasukan Setan Merah bermain dengan baik sehingga mereka bisa menang.
"United layak mendapatkan kemenangan ini di akhir laga. Meski mereka [Leeds United] memaksa mereka untuk bekerja keras,"
"Namun United bermain jauh lebih bagus daripada Leeds sehingga mereka layak membawa pulang tiga poin," imbuhnya.
Posisi Kian Kuat
Tiga poin yang didapatkan di Elland Road ini berarti besar bagi Manchester United.
Pasalnya tambahan poin ini membuat Setan Merah kini semakin meninggalkan West Ham yang menempati peringkat lima.
Klasemen Premier League
(Sky Sports)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







