Kapasitas Old Trafford Akan Disaingi Manchester City
Editor Bolanet | 14 Februari 2014 02:55
Sebenarnya rencana ini sudah disampaikan Manchester City sejak bulan Juli tahun lalu dan akhirnya mendapatkan persetujuan dari dewan kota Manchester.
City akan menambah daya tampung stadion mereka dari 47.726 penonton menjadi 62.170 penonton di awal musim 2015-16 dengan meningkatkan bagian Utara dan Selatan dengan menambah lebih dari 6000 tempat duduk di kedua sisi tersebut, serta 2000 tempat duduk lagi di sisi lapangan.
Mengenai dana yang nantinya dipakai City untuk mempermegah Etihad Stadium dipastikan tak akan mempengaruhi kondisi keuangan mereka terkait peraturan financial fair play yang ditetapkan .
Memperbesar kapasitas Etihad Stadium merupakan strategi City untuk meningkatkan fasilitas yang mereka miliki.
Musim depan City akan meninggalkan kompleks latihan dan pindah ke Etihad Campus yang jauh lebih megah, Etihad Campus sendiri dibagun dengan dana tak kurang dari 200 juta pounds.
Saat ini stadion milik Manchester United, Old Trafford masih sebagai stadion dengan kapastias terbanyak di Liga Premier Inggris dengan daya tampung 75.811 penonton. (espn/dct)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







