Kapten Swansea: Sigurdsson Akan ke Everton
Rero Rivaldi | 1 Agustus 2017 12:50
Bola.net - - Kapten Swansea City, Leon Britton, memperkirakan gelandang Gylfi Sigurdsson akan segera pindah ke .
Sigurdsson sudah lama dikaitkan dengan kepindahan ke Goodison Park sejak akhir musim lalu, di mana Swansea menuntut kompensasi 50 juta pounds untuknya.
Britton mengaku tahu bahwa rekan setimnya itu hampir pasti akan hengkang, dan mengatakan pemain Islandia sudah membuktikan kelasnya dengan membuat sembilan gol dan 13 assist musim lalu.
Statistiknya tahun lalu, anda akan mengira dia bermain di salah satu klub papan atas klasemen. Dia memiliki pengaruh besar untuk kami di lini depan, namun sayangnya di Swansea, ketika ada tim yang lebih besar tertarik, sulit untuk mempertahankannya, tutur Britton menurut Goal International.
Klub sudah berusaha. Namun meski mereka menuntut 50 juta pounds, itu takkan cukup. Everton akan mengajukan penawaran dan Gylfi akan pergi.
Jika dia memang pergi, penting bagi kami menggantikan tempatnya dengan pemain yang kualitasnya sama atau mendekati dirinya. Anda tidak pernah tahu, jadi saya sendiri masih berharap dia bertahan. Namun Everton memiliki cukup banyak uang sekarang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pesan Carragher pada Liverpool: Jangan Sampai Arsenal Juara!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 10:28 -
Dilema Besar Arne Slot: Saatnya Coret Mohamed Salah atau Alexander Isak?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 05:37
LATEST UPDATE
-
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Bayer Leverkusen vs PSG: Nuno Mendes
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:50 -
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45 -
Man of the Match Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Denzel Dumfries
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:27 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Oktober 2025, 05:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04