Keita Buka Peluang Gabung Arsenal?
Serafin Unus Pasi | 6 Mei 2017 16:50
Bola.net - - Gelandang RB Liepzig, Naby Keita akhirnya buka suara mengenai spekulasi masa depannya. Keita menyebut saat ini ia nyaman dengan Liepzig namun ia tidak menutup kemungkinan untuk berpindah klub musim depan.
Nama Keita sendiri memang tengah melejit bersama RB Liepzig. Permainannya yang solid di lini tengah Liepzig membuat tim asal Jerman itu memastikan diri bermain di Liga Champions musim depan kendati mereka baru promosi ke Bundesliga musim ini.
Penampilan apik Keita ini mengundang perhatian sejumlah klub top Eropa. Salah satu klub yang paling getol dihubungkan dnegan sang pemain adalah klub asal Inggris, .
Keita sendiri tidak menutup kemungkinan untuk bergabung dengan Arsenal atau klub lain pada musim panas nanti. Untuk saat ini saya merasa nyaman berada di Liepzig, tutur Keita kepada Bild.
Saat ini masih ada tiga pertandingan yang tersisa di Bundesliga, dan saya akan berkonsentrasi penuh pada tiga pertandingan itu. Mengenai masa depan saya, semua akan diurus oleh agen saya. Ketika waktunya tiba maka saya akan mendiskusikannya bersama agen dan keluarga saya. tandas gelandang berusia 22 tahun tersebut.
Keita sendiri masih terikat kontrak di Liepzig hingga tahun 2020 mendatang. Sejauh ini ia sudah mencetak 8 gol bagi Liepzig musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









