Kembali ke Liverpool, Ini Perasaan Suarez
Editor Bolanet | 9 Maret 2016 03:58
Suarez memang memiliki waktu luang karena latihan bersama Barca kebetulan sedang libur. Bomber asal Uruguay itu pun memboyong dua putrinya kembali ke Merseyside.
Meski hanya kunjungan singkat, bisa kembali ke Melwood membuat Suarez mengaku senang. Ia pun mencurahkan perasaannya di laman resmi The Reds.
Fantastis bisa melihat anak-anak. Orang-orang yang bekerja di sini sangat baik dan saya merindukan mereka, jadi saya ingin datang dan menjumpai beberapa teman. Saya memiliki teman-teman yang sangat baik di sini, ujar Suarez.
Saya memiliki kenangan indah dalam tiga setengah tahun saya di sini dan ketika Anda memiliki momen menyenangkan dalam hidup, Anda akan selalu mengingatnya, lanjutnya.
Suarez selanjutnya akan kembali ke Barcelona untuk mempersiapkan diri menghadapi laga lanjutan La Liga jornada 29 melawan Getafe akhir pekan ini. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Liverpool Serahkan Cek Kosong Pada Barca Demi Winger 16 Tahun
- Nathaniel Clyne Tak Sabar Hadapi MU di Panggung Eropa
- Rodgers Ingatkan Tuntutan Klopp di Liverpool
- Liverpool Sudah Membaik, Namun Harus Bisa Konsisten
- Ingin Tarik Pemain Kelas Dunia, Liverpool Wajib Masuk UCL
- Melwood Gempar, Luis Suarez Muncul di Latihan Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
-
Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 15:31
-
Lawan Barcelona di Liga Champions Sudah Tidak Bermain Selama Lebih dari Sebulan
Liga Champions 19 Januari 2026, 15:00
-
Anfield Mulai Hilang Kesabaran: Arne Slot Dikecam Usai Liverpool Ditahan Burnley
Liga Inggris 19 Januari 2026, 13:57
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







