Kembali Mainkan Youngsters Lawan Plymouth, Ini Kata Klopp
Afdholud Dzikry | 19 Januari 2017 09:05
Bola.net - - Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp mengaku senang dengan performa yang ditunjukkan para pemain mudanya saat melawan Plymouth Argyle di replay babak ketiga Piala FA, Kamis (19/1) dini hari tadi.
Pada pertandingan tersebut, Klopp lagi-lagi memainkan banyak pemain mudanya. Nama-nama seperti Ovie Ejaria, Ben Woodburn dan Trent Alexander-Arnold bermain sejak menit awal, sementara Sheyi Ojo dan Harry Wilson bermain sebagai pemain pengganti.
Liverpool sendiri sukses melaju ke babak selanjutnya setelah meraih kemenangan tipis 1-0 lewat gol sundulan Lucas Leiva memanfaatkan umpan dari tendangan sudut Philippe Coutinho.
Saya telah melihat beberapa hal yang benar-benar bagus, tapi mereka masih harus belajar. Kami tak di sini untuk merayakan setiap pertandingan di mana pemain muda kami tampil, itulah apa yang kami harapkan, itulah mengapa mereka bermain. Dan kemudian mereka perlu untuk siap dikritik, ujar Klopp tentang para pemain mudanya.
Saya tak peduli apa yang anda katakan, tapi ini penting bahwa mereka benar-benar mendengarkan apa yang kami harus katakan, sambungnya.
Saya senang tentang potensi mereka dan kami akan melakukan apapun untuk bisa membiarkan potensi itu tumbuh, tapi mereka memiliki pekerjaan besar juga untuk dilakukan, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Peringatan Keras Virgil van Dijk soal Kebiasaan Liverpool Bermain Ceroboh
Liga Inggris 19 Januari 2026, 06:00
-
Juventus Abaikan Chiesa, Alihkan Fokus ke Maldini, Ini Alasannya
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:49
-
Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 00:27
-
Liverpool Tetapkan Target Minimal untuk Arne Slot Musim Ini
Liga Inggris 18 Januari 2026, 23:21
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 18 Januari 2026, 17:03
LATEST UPDATE
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




