Keown: Lebih Mudah Dukung Klopp Timbang Mourinho
Editor Bolanet | 14 Oktober 2016 11:38
Hal tersebut merupakan pendapat dari mantan pemain Arsenal, Martin Keown, jelang duel antara Liverpool dan Manchester United yang akan digelar di Anfield pada 17 Oktober.
Para manajer membuat laga ini amat dinanti-nanti, namun saya harus katakan Liverpool adalah favorit. Jurgen Klopp benar-benar mempelajari semua tentang negara ini. Ia memahami emosi yang terjadi di Anfield. Klopp bahkan tersenyum usai kalah di Burnley! Penonton netral akan lebih mudah mendukungnya, tutur Keown pada Daily Mail.
Bersama Jose Mourinho, sepertinya ia merasa bahwa seluruh dunia tengah melawannya. Sepertinya United ada di persimpangan jalan musim ini.
Kalah dari Liverpool dan sepertinya mereka tidak akan juara lagi tahun ini. Akan menyakitkan bagi United jika mereka kalah, namun kemenangan akan membantu tim dan membantu mereka memulai era baru. [initial]
Baca Juga:
(tdm/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 22:43 -
Prediksi Eintracht Frankfurt vs Liverpool 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:07 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04 -
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04