Keown: Takkan Mengejutkan Jika Rooney ke Everton
Rero Rivaldi | 24 Februari 2017 15:00
Bola.net - - Martin Keown percaya striker Manchester United, Wayne Rooney, akan berakhir di .
Masa depan kapten Setan Merah di Old Trafford tengah diragukan dan terus-menerus beredar kabar yang mengatakan ia bakal hengkang di akhir musim nanti.
Ketika mendapat pertanyaan sesi tanya jawab belum lama ini, Keown diminta memberikan pendapatnya mengenai masa depan karir Rooney. Eks bek Arsenal itu percaya bahwa bomber Inggris akan kembali ke klub masa kecilnya.
Saya sudah tahu sejak lama bahwa Wayne tidak dimainkan di laga-laga penting, tutur Keown di Goal International.
Ini tentu sulit namun, dia bersikap dewasa. Mourinho jelas tidak ingin memainkan dirinya. Saya merasa bahwa dia masih bisa memberi begitu banyak. Saya tidak akan terkejut jika dia berakhir di Everton. Dia berusia 31 tahun! Jika saya jadi dia, saya tidak akan menerima situasi yang ada, semua terlalu cepat untuknya.
Anda bisa mengatakan dia sudah meraih banyak hal, namun dia cukup fit. Dia tidak punya sejarah cedera, dan dia masih bisa terus bermain.
United akan bermain melawan Southampton di partai final Piala Liga akhir pekan ini di Wembley.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









