Kepindahan ke MU Dianggap Bagus untuk De Ligt
Ari Prayoga | 9 Mei 2019 02:46
Bola.net - - Palang pintu andalan sekaligus kapten Ajax Amsterdam, Matthijs de Ligt mendapat dukungan untuk pindah ke Manchester United pada jendela transfer musim panas mendatang.
Sejumlah klub Eropa tengah ramai diberitakan mengejar tanda tangan De Ligt. Mereka terkesima dengan ketangguhan sang bek di jantung pertahanan Ajax dalam dua musim terakhir.
Kepastian hengkangnya Frenkie de Jong ke Barcelona membuat De Ligt makin kuat dijagokan bakal mengikuti jejak rekan setimnya dengan pindah ke klub yang lebih besar pada musim panas nanti.
Dukungan ke Old Trafford
Salah satu klub yang kabarnya sangat berminat merekrut De Ligt adalah United. Mantan pemain Ajax dan United, Arnold Muhren pun menyatakan dukungan pada bek 19 tahun itu untuk pindah ke Old Trafford.
"Saya mengerti bahwa Manchester United bersedia menggelontorkan uang banyak untuk pemain asing dan jika De Ligt memilih pergi ke Manchester United, tentu itu menjadi kepindahan yang bagus baginya," ujar Muhren kepada Love Sport Radio.
"Namun saya rasa mereka membutuhkan pemain lebih banyak dari sekadar De Ligt. Mereka harus membangun ulang tim," tambahnya.
Barcelona Juga Butuh
Meski demikian, Muhren menyebut bahwa kehadiran De Ligt lebih dibutuhkan oleh Barcelona yang baru saja disingkirkan Liverpool dari Liga Champions.
"Saya menyaksikan laga Barcelona kemarin dan mereka sangat membutuhkan sesuatu di belakang karena ada satu atau dua pemain yang sedikit sudah melewati masa puncaknya," tutur Muhren.
"Barcelona butuh banyak bek bagus dan mereka butuh De Ligt," tukasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





