Kerasnya Persaingan di MU Tak Buat Mata Gentar
Editor Bolanet | 18 September 2015 11:41
Winger Spanyol berada di bawah tekanan usai klub mendatangkan beberapa pemain baru di musim panas.
Kehadiran Anthony Martial, Morgan Schneiderlin, dan Memphis Depay, dan juga performa konsisten Ashley Young, telah membuat kompetisi untuk mendapatkan tempat utama makin ketat. Namun Mata mengaku tak takut dengan hal tersebut.
Ini memang berat, namun saya kira semua pemain membutuhkan kompetisi untuk tumbuh sebagai pemain. Anda tidak boleh bersantai. Kompetisi akan sangat membantu Anda, tutur Mata pada laman resmi klub.
Anda kini lebih terbiasa dengan pergerakan pemain lain. Namun akan jauh lebih bagus jika Anda bisa bermain di posisi lain. Saya banyak bermain sebagai no.10 di sepanjang karir saya, namun saya pikir saya bisa bermain di berbagai posisi ofensif dalam tim. Ini bagus untuk perkembangan saya. [initial]
Baca Juga:
- Redknapp: Liverpool Beruntung Ada di Posisi 10
- Ada Banyak Serdadu De Oranje di MU, Nistelrooy Senang
- Hamann: Rodgers Tidak Boleh Dipecat
- Keown: MU Inginkan Schneiderlin Lebih Dari Tim Lain
- Data dan Fakta Premier League: Southampton vs Manchester United
- Gary Cahill Tak Ketinggalan Puji Ruben Loftus-Cheek
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













