Klopp Akan Mendarat di Liverpool Dalam 48 Jam
Editor Bolanet | 7 Oktober 2015 01:24
Skuat The Reds saat ini tak memiliki sosok manajer setelah pemilik Liverpool, FSG, memutuskan untuk memecat Brendan Rodgers. Manajer asal Irlandia Utara itu didepak dari Anfield usai laga kontra Everton pada hari Minggu (04/10) lalu.
Setelah pemecatan tersebut, muncul sejumlah nama yang digadang-gadang bakal mengisi pos yang ditinggalkan Rodgers tersebut. Di antaranya adalah Klopp, Carlo Ancelotti, hingga Roberto Di Matteo.
Akan tetapi dari semua nama itu, Klopp menjadi sosok yang paling difavoritkan untuk membesut Jordan Henderson cs. Bahkan, kabarnya agen pelatih berusia 48 tahun itu disebut sudah berada di Inggris untuk bernegosiasi dengan pihak FSG.
Kini, kabar terbaru dari The Telegraph menyebutkan bahwa Klopp sendiri juga siap bertemu secara langsung dengan manajemen Liverpool untuk menuntaskan negosiasi tersebut. Kabarnya, eks arsitek Borussia Dortmund itu bakal segera terbang ke Inggris dalam waktu 48 jam ke depan.
Klopp sendiri kabarnya akan dikontrak selama tiga tahun di Anfield. [initial]
Baca Juga:
- Wright Sarankan Liverpool Duetkan Klopp Dengan Carragher
- Eks The Reds: Klopp Sempurna Bagi Liverpool
- Gundogan Dukung Klopp Tangani Liverpool
- Riedle Sebut Klopp 100 Persen Cocok Untuk Liverpool
- Ini Jawaban Jurgen Klopp Ketika Ditanya Soal Liverpool
- Jalan Klopp ke Anfield Kian Terbuka
- Effenberg: Ini yang Ingin Diciptakan Klopp di Liverpool
- Klopp Minta Saran dari Hamann Soal Pekerjaan di Anfield
- Molby: Klopp Ideal Sebagai Pengganti Brendan Rodgers
- Can: Klopp Ideal untuk Liverpool
- Agen Klopp Sudah Tiba di Liverpool
- Klopp Resmi Tangani Liverpool, Menurut Wikipedia
- Klopp Teken Kontrak Tiga Tahun di Liverpool?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




