Klopp: Holding dan Chambers Bukan Titik Lemah Arsenal
Editor Bolanet | 15 Agustus 2016 12:23
Pada pertandingan yang digelar di Emirates Stadium tadi malam, Arsene Wenger menurunkan Calum Chambers dan Rob Holding di lini pertahanannya setelah ia mengalami krisis di sektor bek tengah mereka dengan cedera Per Mertesacker dan belum pulihnya Laurent Koscielny pasca Euro 2016 lalu.
Klopp sendiri percaya bahwa kedua bek muda Arsenal ini bukanlah titik lemah The Gunners pada pertandingan malam tadi. Saya akan jadi orang yang idiot jika berpikir mereka [Holding dan Chambers] menjadi titik lemah Arsenal ungkap Klopp kepada website resmi Liverpool.
Mereka bermain dengan baik di babak pertama, mereka bermain dengan sangat baik. Saya juga tidak berpikir mereka benar-benar bertanggung jawab atas gol-gol kami. Gol pertama, tentu saja tidak. Gol Kedua, sebuah passing ke kotak penalti dan Lallana bebas. Saya tidak berpikir sedikitpun mengenai duet bek tengah Arsenal tutup Klopp.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














