Klopp: Mkhitaryan Pemain MU Kelas Dunia
Haris Suhud | 14 Januari 2017 03:25
Bola.net - - Jurgen Klopp memberikan pujian pada Henrikh Mkhitaryan jelang Liverpool menghadapi Manchester United pada akhir pekan ini. Klopp mengatakan bahwa mantan anak asuhnya tersebut merupakan pemain kelas dunia.
Klopp dan Mkhitaryan pernah bekerja sama dalam satu tim yaitu ketika masih sama-sama di Borussia Dortmund. Mereka kemudian berada di kubu terpisah ketika Mkhitaryan gabung dengan MU pada musim panas tahun lalu dan Klopp melatih Liverpool sejak musim sebelunya.
Gelandang asal Armenia tersebut sempat mengalami masa-masa sulit di Old Trafford. Namun akhir-akhir ini ia bermain bagus dan mampu mengantar timnya menang dalam sembilan pertandingan secara beruntun. Ia mencetak gol scorpion pada bulan Desember lalu yang dinobatkan sebagai gol terbaik klub bulan lalu.
Ketika Liverpool menghadapi MU di Old Trafford akhir pekan ini, Klopp menyadari bahwa Mkhitaryan akan menjadi ancaman bagi kubunya.
Henrikh Mkhitaryan mengombinasikan skill dalam tempo tinggi. Penyelesai yang bagus, punya sikap bagus dan pekerja yang baik, kata Klopp jelang pertandingan.
Ia bisa bermain di berbagai posisi dan ia pemain kelas dunia, tentu saja, sambungnya.
Baca Juga:
- Klopp: MU Sudah Beda dengan Bulan Oktober Lalu
- Bersitegang, Conte Usir Diego Costa ke Tiongkok
- Berselisih dengan Conte, Costa Tak Masuk Skuat Lawan Leicester
- Ibrahimovic dan Rojo Diharapkan Bisa Main Lawan Liverpool
- Schneiderlin Tak Simpan Dendam Pada Mourinho
- Wenger Setuju Jika Bursa Transfer Januari Disebut Pemicu Masalah Payet
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








