Klopp Nyatakan Niat Melatih di Premier League
Editor Bolanet | 22 November 2014 02:40
Ia juga dikenal sebagai manajer yang mampu membangun tim dengan modal minim dan tak segan memberi kepercayaan pada pemain-pemain muda. Tak heran bila namanya sempat dikaitkan dengan Manchester City dan Chelsea di saat kedua tim Inggris itu mencari pelatih baru.
Dan kini Klopp juga dianggap sebagai sosok tepat untuk menggantikan manajer , Arsene Wenger. Ternyata Premier League memang menjadi tujuan selanjutnya dari pria berkaca mata itu.
Setelah Jerman, saya rasa Inggris adalah negara di mana saya akan melanjutkan pekerjaan ini karena saya bisa sedikit berbahasa Inggris dan bahasa adalah hal penting dalam pekerjaan saya.
Jadi kita lihat saja. Apabila ada yang menghubungi saya, maka kami akan membicarakan hal tersebut. ujarnya pada BT Sports. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










