Klopp Tegaskan Liverpool Juga Incar FA Cup
Dimas Ardi Prasetya | 6 Januari 2017 20:54
Bola.net - - Manajer , Jurgen Klopp, menyatakan bahwa timnya bertekad memenangkan trofi FA Cup musim ini, namun bukan karena timnya tak berpeluang menjadi juara Premier League.
Sejak musim lalu, Klopp selalu mengatakan bahwa ia tak akan pilih-pilih untuk urusan trofi juara. Di kompetisi apapun yang ia ikuti, ia pasti akan selalu berusaha menjadikan timnya juara. Target itu tak berubah di musim ini.
Saat ini, Adam Lallana cs akan segera berlaga di ajang FA Cup. Mereka akan bermain lawan di ronde ketiga. Jelang laga tersebut, Klopp menegaskan timnya akan berusaha memenangkannya, sekaligus berusaha melangkah sampai puncak dan jadi juara.
Namun Klopp juga menegaskan bahwa ia mengincar gelar juara di FA Cup, maupun EFL Cup, bukan karena mereka kesulitan menggapai trofi juara di Premier League.
Ini bukannya saya seperti melakukan sesuatu seperti (menyalakan) kembang api sebelum pertandingan Piala domestik dan berkata, Kita tidak memiliki kesempatan untuk memenangkan Premier League sehingga kita harus mencari jalan lain'. Itu bukan caranya, kami tidak berpikir seperti ini. Kami benar-benar ingin memenangkan pertandingan sepak bola dan sampai sekarang itu bekerja dengan baik, ujar Klopp pada situs resmi The Reds.
Itu selalu merupakan sebuah kesempatan. Itu selalu merupakan kesempatan bagus dan seperti itulah bagaimana kami memandang semua kompetisi piala domestik. Sekarang kami bermain di Piala FA putaran ketiga dan Anda tahu lebih baik daripada saya bahwa itu turnamen bersejarah dan kami akan mencoba segalanya untuk menang, tegas Klopp.
Baca Juga:
- Lawan Plymouth, Klopp Akan Lakukan Rotasi
- Karius Kemungkinan Dimainkan Lawan Plymouth
- Klopp Beber Kondisi Terkini Para Pemain Liverpool Yang Cedera
- City Akan Lepas Joe Hart dengan Harga Murah
- Prediksi Liverpool vs Plymouth 8 Januari 2016
- Neville: Klopp Lakukan Pekerjaan Besar di Liverpool
- Dibekukan Klopp, PSG Akan Pulangkan Sakho
- Firmino Ungkap Niat Akan Lama Bermain di Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jurgen Klopp Ungkap Alasan Tolak Tawaran Manchester United pada 2013
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 00:31 -
Jurgen Klopp Tak Menutup Pintu untuk Kembali Latih Liverpool
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 00:16 -
Penilaian Legenda Man United Usai Duel Lawan Liverpool: Isak Nggak Layak Starter
Liga Inggris 20 Oktober 2025, 15:08
LATEST UPDATE
-
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04