Klopp Terangkan Cedera Milner dan Sturridge
Dimas Ardi Prasetya | 3 Januari 2017 18:31
Bola.net - - Manajer , Jurgen Klopp, menjelaskan dirinya terpaksa mengganti Daniel Sturridge dan James Milner di pertandingan lawan karena mereka mengalami memar.
Sturridge dan Milner sama-sama menjadi starter di pertandingan yang dilangsungkan di Stadium of Lights, hari Senin itu. Namun Milner ditarik keluar di awal babak kedua dan digantikan Alberto Moreno. Sementara Sturridge diganti oleh Lucas Leiva pada menit ke 80.
Pertandingan itu sendir kemudian berakhir dengan skor imbang 2-2. Gol-gol Liverpool dicetak oleh Sturridge dan Mane sementara dua gol tuan rumah dihasilkan Jermain Defoe.
Usai pertandingan, Klopp menjelaskan mengapa ia harus mengganti keduanya. Mereka ditarik karena sama mengalami memar setelah berbenturan dengan pemain-pemain lawan.
(Sturridge) mendapat memar di pergelangan kaki kanannya. Saya tidak berpikir cedera itu terlalu parah, ujar Klopp seprti dilansir situs resmi The Reds.
(Milner) merasa dirinya seperti mendapat memar di betis, tapi ia tidak tahu persis apakah ia punya memar. Jadi maka dari itulah kami harus benar-benar hati-hati, jadi itu sebabnya kami membuat pergantian, terangnya.
Selain itu, Klopp juga membeberkan kondisi cedera Jordan Henderson. Dituturkannya sang skipper masih belum pulih dan ia bakal absen di laga Liverpool berikutnya.
Saya tidak tahu persis (kapan ia akan kembali merumput). Mudah-mudahan cederanya tidak terlalu serius, tapi akan sulit baginya untuk tampil di Piala FA, tandas Klopp.
Di pertandingan selanjutnya, Liverpool akan berhadapan dengan Plymouth. Mereka akan bertarung di babak ketiga Piala FA.
Baca Juga:
- Klopp Masih Kesulitan Terima Hasil Imbang Lawan Sunderland
- Neville: Nasib MU di Premier League Ditentukan Lawan Liverpool
- Moyes Usai Tahan Imbang Liverpool: Andai Saya Orang Jerman...
- Ditahan Sunderland, Klopp Mengaku Bingung
- Mourinho Kirim Ancaman untuk Liverpool
- Statistik Dari Kegagalan Liverpool Kalahkan Sunderland
- Dua Alasan Yang Pantik Kecewa Jurgen Klopp
- Wijnaldum Sarankan Liverpool Rekrut Bintang Muda Belanda Ini
- Hasil Pertandingan Sunderland vs Liverpool: Skor 2-2
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43 -
Tenang Saja, Golnya Akan Datang! Kata Mikel Merino Soal Gyokeres yang Masih Mandul
Liga Champions 21 Oktober 2025, 11:40
LATEST UPDATE
-
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58 -
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04