Kode Keras Bruno Fernandes: Saya Rindu Raphinha
Serafin Unus Pasi | 11 Oktober 2021 18:00
Bola.net - Rumor ketertarikan Manchester United terhadap Raphinha kembali membara. Setelah Bruno Fernandes terang-terangan mengakui bahwa ia merindukan winger Brasil itu.
Raphinha bisa dikatakan pendatang baru di Premier League. Ia baru pindah dari Sporting Lisbon ke Leeds United pada tahun lalu.
Di musim perdananya, Raphinha tampil tokcer di lini serang The Whites. Sehingga banyak klub tertarik menggunakan jasanya.
Salah satunya adalah Manchester United. Setan Merah menilai sang winger bisa jadi opsi yang bagus untuk lini serang mereka.
Simak apa kata Fernandes mengenai Raphinha di bawah ini.
Rindu
Baru-baru ini, Fernandes mengaku sangat merindukan sosok Raphinha.
Ia menyebut rindu masa-masa di mana ia bermain bersama dengan winger Brasil itu saat masih di Sporting.
"Ya, saya merindukan Raphinha," ujar Fernandes yang dikutip The Sun.
Saling Memahami
Fernandes menyebut ada alasan mengapa ia sangat ingin bermain lagi dengan Raphinha.
Ia merasa punya chemistry yang baik dengan sang winger sehingga performanya jadi lebih maksimal.
"Saya memiliki chemistry yang berbeda dengannya jika dibandingkan dengan yang lain. Ia benar-benar memahami saya luar dan dalam,' ujarnya.
Performa Apik
Raphinha musim ini masih tampil menawan di lini serang Leeds United.
Ia berhasil mengemas tiga gol dari tujuh pertandingan EPL musim ini.
Klasemen Premier League
(The Sun)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 22:43 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04 -
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47 -
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 22:31 -
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04