Kontroversi Penalti untuk Liverpool di Markas MU, Benarkah Harvey Elliott Cuma Diving?
Ari Prayoga | 8 April 2024 11:55
Bola.net - Penalti Mohamed Salah membawa Liverpool mengamankan hasil imbang dalam lawatan ke markas Manchester United, Minggu (7/4/2024) malam. Namun, penyebab terjadinya penalti tersebut kini masih diperdebatkan.
Pada laga pekan 32 Premier League 2023/2024 ini, Liverpool tampil dominan di sepanjang babak pertama. Tim tamu pun memimpin 1-0 hingga turun minum berkat gol Luis Diaz.
Memasuki babak kedua, MU menjadi lebih berani keluar menyerang. Hasilnya, MU sukses menyamakan skor lewat gol Bruno Fernandes. Bahkan, MU sukses berbalik memimpin lewat gol indah Kobbie Mainoo.
Setelah unggul 2-1, MU kembali berada dalam posisi tertekan. Aaron Wan-Bissaka melanggar Harvey Elliott di kotak terlarang dan Liverpool mendapat penalti yang dituntaskan menjadi gol oleh Mohamed Salah. Skor 2-2 menjadi hasil akhir laga ini.
Kontroversi Penalti Liverpool
Keputusan wasit Anthony Taylor memberi penalti untuk Liverpool menjadi perdebatan di media sosial. Beredar sebuah video yang memperlihatkan gerakan lambat momen pelanggaran Wan-Bissaka terhadap Elliott.
Dalam video gerakan lambat tersebut, terlihat bahwa tekel Wan-Bissaka sejatinya sama sekali tak mengenai kaki Elliott. Sepersekian detik kemudian, Elliott lah yang terlihat coba menabrakkan kakinya ke lutut Wan-Bissaka.
Anthony Taylor sendiri sebenarnya sempat mendengar tinjauan dari tim VAR meski hanya beberapa detik. Taylor kemudian mantap tetap pada keputusannya menunjuk titik putih.
Netizen di media sosial X memberi beragam reaksi terhadap kontroversi penalti Liverpool ini. Berikut beberapa di antaranya
Lebih ke kecerdikan Elliott
Wan-Bissaka terlalu ngambil risiko
Situasi di lapangan memang sangat dinamis
Klasemen Premier League 2023/2024
Sumber: X
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


