Laris Manis! Raksasa Bundesliga Ingin Beli Antony dari Manchester United
Serafin Unus Pasi | 17 Maret 2025 21:38
Bola.net - Manchester United nampaknya tidak akan menemukan kendala untuk menjual Antony di musim panas nanti. Terbaru, Bayern Munchen dirumorkan berminat pada jasa sang winger.
Seperti yang sudah diketahui, Antony kini tidak terpakai di skuad Manchester United. Situasi ini membuatnya dipinjamkan Setan Merah ke Real Betis hingga akhir musim nanti.
Tidak disangka-sangka, Antony menggila bersama Los Verdiblancos. Ia mulai rutin mencetak gol dan assist dan menjadi salah satu pemain yang lagi on fire di La Liga.
Dilansir Fichajes, ada peminat baru untuk jasa Antony. Bayern Munchen dilaporkan siap untuk memboyong sang winger di musim panas nanti.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Perkuat Lini Serang
Menurut laporan itu, Bayern Munchen sangat tertarik untuk menjadikan Antony bagian dari tim mereka.
Penyebabnya, The Bavaria akan kehilangan dua winger mereka di musim panas nanti. Sosok Leroy Sane dan Kingsley Coman dilaporkan akan cabut dari Allianz Arena.
Situasi ini membuat Bayern kekurangan winger dan Vincent Kompany menilai Antony bisa menjadi solusi untuk kebutuhan timnya.
Mulai Kontak
Laporan itu juga mengklaim bahwa Bayern Munchen tidak sekedar berwacana untuk merekrut Antony.
Mereka dikabarkan sudah menghubungi Manchester United. Mereka meminta izin kepada Setan Merah untuk meminang sang winger di musim panas nanti.
MU dikabarkan menyambut baik permintaan Bayern tersebut. Mereka pada dasarnya siap menjual Antony karena sang winger dianggap tidak cocok dengan skema yang dirancang Ruben Amorim.
Mahar Transfer
Baik Bayern Munchen atau klub-klub lain yang berminat merekrut Antony, mereka harus siap keluar uang banyak.
Manchester United berharap bisa menjual sang winger di kisaran 40-50 juta Euro pada bursa transfer yang akan datang.
Klasemen Premier League
(Fichajes)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Prediksi Bayern Munchen vs Club Brugge 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:59
LATEST UPDATE
-
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Ayo Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15 -
Man of the Match Eintracht Frankfurt vs Liverpool: Virgil van Dijk
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:05 -
Man of the Match Galatasaray vs Bodo/Glimt: Victor Osimhen
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:00 -
Man of the Match Athletic Bilbao vs Qarabag: Gorka Guruzeta
Liga Champions 23 Oktober 2025, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04