Legenda Liverpool Ini Sarankan City Lego Yaya dan Jovetic
Editor Bolanet | 5 April 2015 16:02
Toure merupakan salah satu pemain terbaik City. Ia juga dilabeli sebagai Player of the Year musim lalu oleh The Citizen. Namun, musim ini pemain asal Pantai Gading itu tak tampil seperti musim-musim sebelumnya.
Thompson, yang dulunya bermain sebagai defender di Liverpool, menyarankan bahwa sebaiknya City menjual Toure apabila ada yang menawarkan uang besar. Hal yang sama berlaku pada Jovetic. Pasalnya, uang penjualan keduanya bisa dipakai untuk meremajakan skuat yang kini sudah mulai menua.
Mereka harus mengubah sesuatu. Harus ada jalan yang berbeda di skuat City sekarang. Toure termasuk salah satu pemain yang fantastis di EPL, namun saya rasa City terlalu bergantung kepadanya dan ia tak tampil terlalu apik tahun ini, cetus Thompson pada Sky Sports.
Saya rasa mereka memang harus berbenah dan jika mereka mendapatkan uang yang banyak dari Toure dan Jovetic, mereka harus melepasnya. Mereka harus membangun kembali skuatnya karena para pemain di skuat tersebut semuanya terlalu tua, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Inter Pesimis Bisa Dapatkan Yaya Toure
- Yaya Sudah Buka Negosiasi Dengan Inter
- Mancini: Pemain Top Akan Datang di Musim Panas
- Yaya Toure Pertimbangkan Opsi Pensiun
- Demi Yaya, Inter Setuju Lego Kovacic ke Liverpool
- Rombak Tim, Man City Siapkan 200 Juta Pounds
- Toure Sebut Barca Kini Favorit Juara Liga Champions
- Toure: Messi Akan Selalu Jadi Terbaik Dunia
- Toure: Messi Selalu Mampu Buat Perbedaan
- Yaya Toure Bicara Kelebihan Iniesta Dibanding Messi dan Ronaldo
- Toure: City Kini Tim Terburuk di Dunia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








