Legenda Liverpool: Ozil Eksekutor Free Kick Terbaik EPL
Editor Bolanet | 17 November 2015 04:31
Musim ini, playmaker asal Jerman tersebut tampil mengesankan bagi Arsenal. Selain jago dalam open play, Ozil juga jago menciptakan peluang melalui berbagai situasi set piece.
Kehandalan eks pemain Real Madrid itu dalam melepas tendangan bebas maupun tendangan pojok itu pun membuat Molby terkagum-kagum kepadanya. Ia bahkan berani menyebut Ozil sebagai eksekutor set piece terbaik di liga Inggris saat ini.
Set piece lebih penting ketimbang sebelumnya karena banyak klub yang melatih hal tersebut dengan sangat keras. Selama beberapa tahun saya merasa kita semua berharap sepak pojok dan tendangan-tendangan bebas bisa menjadi sempurna, tutur Molby seperti dilansir Liverpool Echo.
Bagi saya yang terbaik saat ini, Ozil di Arsenal, mampu menempatkan bola ke area berbahaya di mana kiper tak bisa menjangkaunya, pujinya. [initial]
Baca Juga:
- Keown Sebut Coquelin dan Koscielny Sama Pentingnya Dengan Ozil
- Arsenal Segera Pagari Mesut Ozil
- Bellerin: Tak Ada No.10 Lebih Baik Dari Ozil
- Keown Minta Arsenal Lebih Ngotot dan Agresif
- Legenda Arsenal: Mesut Ozil Kunci Sukses Gunners
- Gol ke Gawang MU, Momen Favorit Ozil Musim Ini
- Ozil Bertekead Cetak Lebih Banyak Gol Bagi Arsenal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST UPDATE
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
Link Live Streaming Proliga 2026 Matchweek 3 di Vidio Pekan Ini
Voli 20 Januari 2026, 13:43
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









