Legenda Liverpool: Sterling Akan Jadi Bintang di City
Editor Bolanet | 7 Agustus 2015 08:34
Pemain berusia 20 tahun itu akhirnya memutuskan mengakhiri karirnya bersama The Reds di musim panas ini. Sterling bergabung dengan The Citizens dengan biaya mahal yang mencapai 49 juta pounds.
Sterling sepertinya sudah bisa beradaptasi dengan cepat di klub barunya dengan mencetak tiga gol selama sesi pramusim. Souness yakin karir Sterling akan semakin bersinar di Etihad Stadium karena dikelilingi oleh pemain hebat di sana.
Jika Anda mengeluarkan 50 juta pounds untuk seorang pemain hari ini, maka harus untuk pemain yang sudah jadi. Raheem pemain yang belum jadi, dia punya jalan panjang, tetapi jika Anda meminta saya untuk bertaruh, saya pikir dia akan menjadi bintang dan itu akan terjadi pada Sterling di Man City, kata Souness kepada talkSPORT.
Secara umum, ketika Anda bermain dengan pemain yang lebih baik mereka akan menaikkan level Anda. Jadi, dengan segala hormat kepada para pemain Liverpool, saya pikir dia pergi ke tim yang lebih baik dari sisi pemain dan dia akan berlatih dengan para pemain itu setiap hari sehingga membuatnya lebih baik dari sebelumnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







