Legenda MU Ini Begitu Terkesan Dengan Keganasan Salah
Dimas Ardi Prasetya | 7 April 2018 01:05
Bola.net - - Salah satu legenda Manchester United Rio Ferdinand mengaku sangat terkesan dengan kemampuan mencetak gol bintang Liverpool Mohamed Salah.
Winger asal Mesir itu membuat semua orang terkagum-kagum di musim perdananya bersama Liverpool di Premier League. Ia tak butuh waktu lama-lama untuk bisa beradaptasi.
Hebatnya lagi, saat banyak orang meragukannya, ia bisa langsung membungkamnya dengan mencetak puluhan gol. Sejauh ini ia telah mencetak 37 gol di semua ajang kompetisi.
Ketika orang ini mendapat peluang, seperti yang kita lihat, ia menempatkan bola ke belakang gawang, pujinya pada BT Sport.
Sementara itu, Ferdinand juga berkomentar tentang rekan setim Salah yakni Alex Oxlade-Chamberlain. Eks bek timnas Inggris ini memuji performa Chamberlain bersama The Reds.
Namun ia sekaligus juga mengisyaratkan keheranannya mengapa Chamberlain tak bisa tampil apik seperti itu saat masih bermain di Arsenal. Hal tersebut diutarakannya setelah melihat pemain 24 tahun itu mencetak gol ke gawang Manchester City.
“Ia menjalani awal yang lambat di Liverpool tetapi ia mendapatkan momentum di bagian penting musim ini. Ia menjadi pemain yang sangat penting bagi tim Liverpool ini, tuturnya.
“Ia mendapatkan jatah bermain, ia tahu apa yang ia lakukan, ia masuk tim. Ia punya rencana permainan dan ia membawanya dengan sempurna saat ini,” pujinya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







