Legenda The Reds Puji Performa Liverpool Kontra Spurs
Editor Bolanet | 30 Agustus 2016 21:47
Tottenham menjamu Liverpool di White Hart Lane akhir pekan kemarin. The Reds sempat unggul lebih dahulu di penghujung babak pertama. Namun pada akhirnya Spurs bisa menyamakan kedudukan di babak kedua.
Pasukan Jurgen Klopp tersebut tampil apik di pertandingan tersebut, khususnya di babak pertama. Dan meski pada akhirnya sedikit tertekan di babak kedua dan gagal menang, namun McAllister tetap memberikan acungan jempol pada Jordan Henderson cs.
Saya rasa selama satu jam Liverpool yang tampil sangat baik. Di babak pertama Anda bisa melihat pressing dan etos kerja yang mereka lakukan dan semua latihan yang dilakukan selama musim panas membuahkan hasil, serunya pada situs resmi The Reds.
Intensitas permainan mereka juga bagus dan kualitasnya juga terlihat. Sangat sulit untuk mendominasi permainan kala melakoni laga tandang selama 90 menit dan hanya dalam periode yang singkat itu ketika Spurs menyentuh bola beberapa kali kami justru kebobolan gol, tuturnya.
Tapi itu adalah penampilan yang benar-benar bagus. Kami tampak bagus dan menciptakan peluang-peluang bagus saat melancarkan serangan balik, pujinya. [initial]
Baca Juga:
- Diduetkan Dengan Siapapun, Lovren Siap Tampil Maksimal
- Lovren Puji Kecepatan Adaptasi Matip dan Klavan
- Sakho Tolak Dipinjamkan ke Stoke City
- Sturridge Tinggalkan Liverpool Pekan Ini?
- Liverpool Tolak Pinjamkan Danny Ings ke Sunderland
- Jadi Bek Kiri Dadakan, James Milner Panen Pujian
- Arsenal dan Liverpool Juga Minati Moussa Sissoko
- Tolak Lepas Permanen, Dortmund Ijinkan Liverpool Pinjam Pulisic
- Liverpool Restui Markovic ke Milan
- McAllister: Sadio Mane Cerahkan Liverpool
- Liverpool Lepas Alberto Ke Lazio
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Ryan Gravenberch Absen Latihan Jelang Laga Liverpool vs Eintracht Frankfurt
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 23:02 -
Prediksi Eintracht Frankfurt vs Liverpool 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:07 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04
LATEST UPDATE
-
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47 -
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 22:31 -
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04