Libur Telah Usai, Alexis Sanchez Berlatih Lagi
Editor Bolanet | 6 Agustus 2015 19:42
Sanchez memang mendapat libur ekstra setelah membela negaranya, Chile di Copa Amerika 2015. Pada ajang tersebut, Sanchez sukses mengantar Chile yang juga bertindak sebagai tuan rumah sebagai juara.
Kendati sudah mulai berlatih, pelatih Arsenal, Arsene Wenger belum tentu memainkan Sanchez pada laga pembuka Premier League melawan West Ham pada akhir pekan ini (9/8).
Alexis kembali berlatih, kata Wenger. Tapi aku tidak berpikir dia akan terlibat pada hari Minggu, itu sedikit lebih awal mungkin. Kita harus memutuskan bahwa pada akhir minggu, tapi saya tidak berpikir dia akan terlibat, ujar Wenger di situs resmi The Gunners.
Selain kemungkinan besar akan melewatkan laga perdana Premier League, sebelumnya Sanchez juga telah melewatkan laga Community Shield saat Arsenal mengalahkan Chelsea beberapa waktu yang lalu. [initial]
Baca Ini Juga
- Angin Segar Untuk Arsenal, Benzema Masih Bisa Tinggalkan Madrid
- Carragher Heran Arsenal Tak Jadi Rekrut Schneiderlin
- Wenger Desak Petinggi Arsenal Segera Datangkan Cheryshev
- Arsenal Akan Lepas Gnabry ke West Brom
- Parlour: Arsenal Sekarang Tak Takut Parkir Bus
- Hamann Dukung Arsenal dan Chelsea Geser Chelsea
- Bos EPL Tak Permasalahkan Wenger vs Mourinho
- Ozil Nilai Diet Mertesacker Bisa Bantu Arsenal Juara
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








