Liverpool Akan Coba Datangkan Iker Casillas
Dimas Ardi Prasetya | 23 Mei 2017 20:56
Bola.net - - Raksasa Premier League asal Merseyside Liverpool dikabarkan berminat memboyong Iker Casillas ke Anfield musim depan.
The Reds memang berpeluang untuk bisa membawanya ke Anfield musim depan. Mantan kiper Real Madrid itu bahkan bisa diboyong secara gratis. Pasalnya kontraknya dengan akan berakhir dalam beberapa bulan mendatang.
Menurut laporan dari AS, Liverpool sudah menemui pihak Casillas. Mereka juga sudah memulai pembicaraan dengan kiper berusia 36 tahun tersebut dan membujuknya agar mau pindah ke Anfield musim depan.
Akan tetapi, Liverpool tidak akan bisa dengan mudah mendatangkan Casillas. Sebab mantan shot stopper nomor satu tim nasional Spanyol itu juga diinginkan banyak klub di Tiongkok, Qatar dan Turki.
Liverpool sendiri disebut-sebut masih bermasalah di sektor kiper. Jurgen Klopp juga diyakini belum terlalu yakin dengan performa kiper utamanya yakni Simon Mignolet dan sang kiper pelapis Loris Karius.
Liverpool sendiri sebenarnya juga sudah memiliki satu pemain pelapis lagi di sektor kiper yakni Alex Manninger. Namun The Reds cuma mengontrak kiper 39 tahun tersebut hingga musim panas 2017. Sejauh ini ia tidak mendapat kesempatan main sama sekali di klub tersebut.
Musim ini, Casillas sudah bermain sebanyak 43 kali bagi Porto di semua ajang kompetisi. Ia kebobolan 23 kali dan juga mencetak clean cheet sebanyak 23 kali.
Gosip Transfer Lainnya:
- Sagna Akui Masa Depannya Masih Gelap
- Barca Akan Comot Deulofeu dari Milan
- City Bersedia Bayar 50 Juta Demi Sanchez
- Tianjin Bantah Pernah Dekati Diego Costa
- Juventus Inginkan Andres Iniesta?
- MU Akan Jadikan Marquinhos Bek Termahal Dunia
- Masa Depan Costa Ditentukan Pasca Final FA
- AC Milan Jadikan Andrea Belotti Buruan Utama?
- Giroud Klarifikasi Masa Depannya di Arsenal
- Josep Guardiola Berminat Datangkan Schmeichel
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





