Liverpool Dapat Lampu Hijau untuk Mainkan Wonderkid Belanda
Ari Prayoga | 15 September 2018 07:53
- Raksasa Premier League, Liverpool dikabarkan telah mendapat persetujuan internasional untuk memainkan bek kanan belia asal Belanda yang digaet dari Ajax Amsterdam bernama Ki-Jana Hoever.
Hoever sepakat untuk pindah ke Liverpool pada Agustus lalu. Namun The Reds harus menunggu hampir sebulan untuk menunggu izin kerja dari remaja 16 tahun itu rampung.
Dilansir Liverpool Echo, Liverpool kini telah mendapat lampu hijau untuk meresmikan perekrutan Hoever dari Ajax serta memainkannya di ajang resmi. Hoever akan langsung dimasukkan ke tim U-18.
Ingin Segera Main
Manajer tim Liverpool U-18, Barry Lewtas mengungkapkan kegembiraan dirinya setelah Hoever sudah mendapat izin untuk bermain. Tim U-18 sendiri akhir pekan ini akan menghadapi Newcastle United dalam lanjutan Premier League U-18 sebelum melawan PSG dalam ajang UEFA Youth League tengah pekan depan.Kabar ini bagus untuknya. Ia pemuda yang baik. Mereka adalah para pemain muda dan mereka hanya ingin bermain. Saya berbicara dengannya pagi ini dan ia sangat senang mengetahui dia kini bisa bermain, ujar Lewtas.
Petualangannya dimulai sekarang karena ia bisa berlatih dan mencoba masuk ke tim. Ini sangat menyenangkan kami, lanjutnya.Kalahkan Rival
Liverpool sendiri sukses menggaet Hoever setelah sang pemain sendiri yang mengambil keputusan meski ia juga diminati oleh beberapa klub top Inggris.Terhitung tiga rival Liverpool yang sempat menginginkan Hoever pada musim panas kemarin, yakni Manchester United, Manchester City dan Chelsea. (echo/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Babak Pertama Man United vs Man City: 2 Gol MU Dianulir, Skor Imbang 0-0
Liga Inggris 17 Januari 2026, 20:29
-
Prediksi Sunderland vs Crystal Palace 17 Januari 2026
Liga Inggris 17 Januari 2026, 19:36
LATEST UPDATE
-
Hasil Chelsea vs Brentford: The Blues Menang Lewat Gol Joao Pedro dan Cole Palmer
Liga Inggris 18 Januari 2026, 00:06
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 18 Januari 2026
Voli 18 Januari 2026, 00:01
-
Prediksi Torino vs Roma 19 Januari 2026
Liga Italia 18 Januari 2026, 00:00
-
Derby Manchester Old Trafford: 5 Pelajaran di Balik Hasil Duel Man Utd vs Man City
Liga Inggris 17 Januari 2026, 23:18
-
Hasil Udinese vs Inter: Gol Lautaro Martinez Bawa Nerrazurri Petik Poin Penuh
Liga Italia 17 Januari 2026, 23:00
-
Man of the Match Man United vs Man City: Bruno Fernandes
Liga Inggris 17 Januari 2026, 22:32
LATEST EDITORIAL
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45










