Liverpool Hanya Butuh Dua Pemain Lagi untuk Mendominasi Musim Depan
Richard Andreas | 28 Maret 2018 13:00
Bola.net - - Legenda tim nasional Jerman, Lothar Matthaus meyakini Liverpool hanya membutuhkan dua tambahan pemain baru untuk mendominasi Premier League dan Eropa musim depan.
Eks gelandang Bayern Munchen ini juga mengklaim bahwa tim Liverpool ala Klopp saat ini memiliki banyak kemiripan dengan Borussia Dortmund racikan Klopp dahulu. Dikatakannya, hal yang paling mirip dan paling penting pada filosofi permainan Klopp adalah mentalitas juara setiap pemainnya.
Mungkin (Manchester) City memiliki lebih banyak uang tetapi saya memahami mentalitas Klopp. Saya tahu mentalitas tim ini. Mereka bekerja sangat keras, tegas Matthaus dikutip dari tribalfootball.
Mentalitas dan atmosfer Liverpool sangat mirip dengan Dortmund kala itu. Dia adalah pelatih yang sangat bertenaga. Dia bisa membuat orang baik pemain dan fans untuk mendukungnya.
Matthaus pun mengambil contoh musim pertama Guardiola di Manchester City yang menghamburkan banyak uang hanya untuk membeli bek-bek bagus. Hal ini menurutnya sangat krusial dalam proses pembentukan tim kuat.
Dia harus menemukan satu atau dua pemain lagi, khususnya dalam pertahanan untuk menjadi lebih baik dalam kompetisi, sambung dia.
Seperti musim pertama Guardiola yang mempunyai barisan penyerang sangat bagus, dia menginvestasikan banyak uang untuk memperkuat pertahanan dan anda dapat melihat perbedaannya sekarang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







