Liverpool Kukuh di Puncak Klasemen Premier League, Begini Sesumbar Kocak Para Fans
Aga Deta | 30 Desember 2019 14:19
Bola.net - Liverpool baru saja meraih kemenangan atas Wolverhampton Wanderers dengan skor 1-0, Minggu (29/12/2019) di Stadion Anfield. Hasil itu membuat The Reds semakin kukuh di puncak klasemen Premier League.
Satu-satunya gol skuat asuhan Jurgen Klopp itu dicatatkan Sadio Mane pada menit ke-42. Eks pemain Southampton itu berhasil memanfaatkan bola umpan dari Adam Lallana sebelum mengelabui dua bek Wolverhampton Wanderers.
Liverpool makin kukuh di puncak pimpinan Premier League 2019-2020 dengan raihan 55 poin. Saat ini, The Reds unggul 13 poin atas Leicester City di urutan kedua klasemen.
Liverpool tak terkalahkan dalam 19 laga di Premier League musim ini. Tim besutan Jurgen Klopp itu sukses meraih 18 kemenangan dan satu hasil imbang.
Rentetan hasil positif tersebut tentunya membuat Liverpool sulit dikejar para pesaingnya di tabel klasemen Premier League. Kira-kira bagaimana reaksi netizen setelah melihat Liverpool kukuh di puncak klasemen Premier League dengan keunggulan 13 poin?
Berikut kumpulan unggahan netizen setelah Liverpool kukuh di puncak klasemen dengan keunggulan 13 poin seperti dilansir Bola.com.
1. Liverpool Egois Kayak Orang Pacaran
2. Jangan Tanya Selisih Poin dengan Manchester United
3. Persiapan Twit Buat Perayaan Juara
3. Tim Besar Tapi Jarang Menang?
4. Pucuk Dingin Bos
5. Puncak Klasemen Penuh dengan Fitnah dan Makian
6. Menang Jogedin Saja
7. Liverpool Mainnya Biasa, Klub Lain Saja yang Bapuk
8. Tahunnya Liverpool
9. Banyak yang Kejang-kejang Kalau Liverpool Juara
10. Jelas Gol Lah
11. Ketika Menang Dikira Curang
12. Jangan Nonton Premier League
13. Manchester United, Arsenal dan Tottenham Hotspur Masih Diajak Main Enggak?
14. Puncak Mah Bebas
15. Kondisi Premier League Saat Ini
Disadur dari: Bola.com/Penulis Faozan Tri Nugroho/Editor Yus Mei Sawitri
Published: 30 Desember 2019
Baca Juga:
- Berstatus Bintang di Liverpool, Sadio Mane Tetaplah Sosok Sederhana
- Gagal Dapatkan Erling Haaland, Manchester United dan Juventus Kena Ledek Borussia Dortmund
- Nadeo Argawinata Gabung Bali United, Begini Komentar Aremania
- VAR Tak Nyatakan Van Dijk Handball, Begini Penjelasannya
- Erling Haaland Gabung Borussia Dortmund, MU Kena Sindir Deh
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






