Liverpool Mungkin Stop Beli Pemain Baru
Editor Bolanet | 28 Juli 2016 20:23
Musim panas ini, Klopp cukup aktif dalam berbelanja pemain baru. Sejauh ini sudah ada tujuh pemain anyar yang ia boyong ke Anfield. Mereka adalah Marko Grujic, Joel Matip, Loris Karius, Sadio Mane, Ragnar Klavan, Alex Manninger, dan Georginio Wijnaldum.
Belakangan ini, muncul kabar bahwa Klopp masih mengincar Moussa Sissoko dan bek kiri asal Belanda Jethro Williams. Manajer asal Jerman itu lantas ditanya terkait masalah pembelian pemain baru itu. Ia menjawab bahwa kemungkinan besar ia tak akan mendatangkan pemain anyar lagi saat ini, namun sebaliknya.
Jika saya harus menebak saya akan mengatakan tidak, tapi saya sebenarnya tidak tahu karena masih ada waktu yang lama sampai 31 Agustus dan saya tidak tahu apa yang akan terjadi, tuturnya pada ESPN UK.
Kami akan melihat bagaimana para pemain bereaksi pada keputusan saya lagi karena kami akan memiliki pemain lebih dari 11 pastinya, dan kemudian Anda harus menerima beberapa keputusan dan Anda harus menganggapnya sebagai sebuah kesempatan.
(Proses) untuk mengembangkan sebuah tim tidak pernah berakhir. Anda hanya memiliki hasil akhir saja, hasil akhir, hasil akhir, tapi kemudian Anda akan harus kembali mengambil keputusan. Itulah caranya. Jadi kita akan melihat apa yang akan terjadi. Saya tidak berpikir kita akan memiliki banyak. Tapi tentu saja semua orang tahu tentang hal itu, (dan) mungkin sedikit transfer keluar yang akan terjadi, tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Duel Liverpool - Chelsea Jauh Dari Titel Persahabatan
- Benturan Kepala dan Hilang Ingatan, Grujic Dilarikan ke Rumah Sakit
- Kalahkan Liverpool, Conte: Banyak Hal Positif Dari Pemain Chelsea
- Klopp Cukup Puas Dengan Performa Sadio Mane Lawan Chelsea
- Dapat Kartu Merah Usai Tekel Horor, Fabregas Kritik Wasit
- Bertindak Indispliner, Klopp Tidak Akan Denda Sakho
- Ini Penjelasan Klopp Pulangkan Sakho Dari Tur Pra Musim Liverpool
- Liverpool Ternyata Tidak Meminati Willems
- Mane: Saya Fans Barcelona
- Conte Minta Maaf Kepada Klavan dan Pemain Liverpool
- Terkait Tekel Horor, Klopp: Fabregas Sudah Minta Maaf
- Highlights IIC 2016: Chelsea 1-0 Liverpool
- Gol Tunggal Gary Cahill Kalahkan Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43 -
Tenang Saja, Golnya Akan Datang! Kata Mikel Merino Soal Gyokeres yang Masih Mandul
Liga Champions 21 Oktober 2025, 11:40 -
Tak Kunjung Cetak Banyak Gol, Arsenal Dinilai Kemahalan Beli Gyokeres, Setuju Nggak?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 10:41
LATEST UPDATE
-
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03 -
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Bayer Leverkusen vs PSG: Nuno Mendes
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:50 -
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45 -
Man of the Match Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Denzel Dumfries
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:27 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04