Liverpool Tunjuk CEO Baru Pengganti Ian Ayre
Ari Prayoga | 28 Februari 2017 05:41
Bola.net - - Raksasa Premier League, baru saja mengumumkan pengangkatan Peter Moore sebagai Chief Executive Officer (CEO) baru mereka menggantikan Ian Ayre yang bersiap meninggalkan klub.
Lewat laman resmi mereka, The Reds mengumumkan bahwa Moore, pria 61 tahun kelahiran Liverpool akan mulai bertugas pada Juni mendatang dan bekerja langsung dengan Fenway Sports Group (FSG) selaku pemilik klub.
Moore merupakan sosok yang akrab dengan perusahaan game raksasa dunia. Saat ini ia menjabat sebagai Chief Competition Officer (CCO) dari perusahaan game Electronic Arts alias EA Sports yang memproduksi game seri FIFA.
Sebelumnya Moore pernah bekerja di jajaran petinggi Reebok, SEGA, dan Microsoft. Moore memiliki gelar sarjana dari Keele University dan gelar magister dari California State University.
Peter Moore
Ayre sendiri memutuskan untuk meninggalkan Liverpool tiga bulan lebih awal dari jadwal seharusnya. Selanjutnya ia akan menjabat sebagai General Manager di klub Jerman, TSV 1860 Munchen mulai musim panas mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










