Lovren Ingin Beri Liverpool Gelar Juara
Editor Bolanet | 19 November 2015 18:51
Lovren didatangkan Liverpool dari pada musim panas 2014 lalu. Namun musim perdananya di Anfield berakhir dengan bencana karena performanya sangat jauh menurun jika dibandingkan dengan saat masih bermain di Soton. Ia pun kerap menjadi sasaran kritikan pedas para fans The Reds.
Lovren berdalih bahwa musim lalu ia tak bisa mempersiapkan diri dengan baik bersama The Reds. Kini, ia menyatakan bahwa ia memiliki masa persiapan lebih baik dan bertekad ingin tampil lebih solid lagi dan mempersembahkan trofi juara bagi klub Merseyside tersebut.
Musim lalu saya mengalami tahun yang sulit. Saya tak mengikuti masa pra musim dengan tim dan segalanya berjalan dengan tergesa-gesa. Semuanya, bersama-sama, telah memulai kompetisi musim ini dengan lebih baik ketimbang tahun lalu. Penting bagi saya untuk mengikuti masa pra musim dengan bagus bersama tim dan saya merasa lebih nyaman sekarang, kilah bek asal Kroasia ini.
Saya tahu ekspektasinya. Saya tahu sedikit tentang klub ini dan perasaan para fans. Saya bangga berada di sini. Sekarang tujuan saya adalah untuk bisa berada di sini selama mungkin dan memenangkan sesuatu bersama klub ini, serunya pada situs resmi The Reds. [initial]
Baca Juga:
- 'Lawan City, Liverpool Tak Akan Bertahan'
- Gerrard Akan Hadapi Liverpool Musim Panas Nanti
- Sturridge Klaim Fit Hadapi Manchester City
- Aldridge Harap Clyne Bisa Bungkam Sterling
- Liverpool Kembali Bergerak Untuk Boyong Sane
- Aldridge Peringatkan Liverpool Akan Ancaman Kompany & Otamendi
- Soal Twitter, Arsenal Paling Top di Premier League
- Liverpool Buat Perburuan Biglia Kian Seru
- Jelang Bigmatch City vs Liverpool, Sturridge Berlatih Penuh
- Jesse Lingard Akui Tolak Liverpool Demi MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







