Lucas Kagumi Keganasan Duet Suarez - Sturridge
Editor Bolanet | 28 Oktober 2013 14:07
Korban keganasan keduanya yang paling anyar adalah West Brom yang akhir pekan lalu dibantai dengan skor 4-1 berkat hattrick Suarez plus satu gol indah dari Sturridge.
Gelandang The Reds, Lucas Leiva, tak ketinggalan menyanjung duet yang oleh media Inggris dijuluki sebagai pasangan SaS tersebut. Gelandang asal Brasil ini menganggap bahwa kerjasama antara keduanya akan semakin berbahaya dari hari ke hari.
Musim lalu mereka tidak punya terlalu banyak kesempatan bermain bersama. Musim ini kita bisa melihat bagaimana mereka tak bisa berhenti mencetak gol, puji Lucas.
Ketika memiliki dua striker yang berada dalam performa terbaik, tugas utama kami adalah bertahan sebaik mungkin. Mereka akan menciptakan peluang dan mencetak gol dengan sendirinya.
Klub selanjutnya yang berpotensi menjadi korban duet mematikan ini adalah pimpinan klasemen sementara, . Keduanya akan bertemu dalam laga big match di Emirates Stadium pekan depan (03/11). [initial]
(tri/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:08
-
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02
LATEST UPDATE
-
Bayern Munchen 12 Kemenangan Beruntun: Mengukir Dominasi di Awal Musim 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 10:22
-
IHSG Rebound Pagi Ini, Kamis 23 Oktober 2025: Sektor Properti Pimpin Penguatan Signifikan
News 23 Oktober 2025, 09:34
-
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25
-
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17
-
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17
-
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17
-
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17
-
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27
-
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04








