Luuk De Jong Masih Belum Menyerah di Newcastle
Editor Bolanet | 20 Februari 2014 18:48
De Jong merapat ke St. James' Park dengan status pinjaman sampai akhir musim dari Borussia Monchengladbach pada bulan Januari lalu. Sejak pindah ia masih kesulitan mencari gol pertama buat tim barunya.
Saya sangat termotivasi. Paruh musim pertama tidak menyenangkan karena saya tidak banyak bermain. Saya hanya ingin menunjukkan bakat, mencetak gol dan menjadi sukses. Karena itulah saya di sini, kata De Jong seperti dikutip Chronicle Live.
Catatan gol saya di Belanda sangat bagus dan saya berharap bisa membuktikannya di sini.
Sejak berganti kostum Newcastle, De Jong sejauh ini sudah diberi kesempatan bermain sebanyak tiga kali oleh Alan Pardew di Premier League.[initial]
Baca Juga:
- Coutinho Ingatkan Liverpool Untuk Fokus dan Waspada
- Digaji 'Tak Layak', United Optimis Rayu Kroos
- 'United Harus Dapatkan Cavani Atau Falcao'
- Gelandang Muda Italia Dambakan Kepercayaan Moyes
- Terry Terus Terkapar, Mou Amuk Tim Medis Chelsea
- Demba Ba Mengenang Kembali Awal Karirnya Yang Pahit
- Van Gaal Sebut Taktik Moyes Matikan Van Persie
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Erling Haaland Ungkap Rahasia di Balik Gol-Gol Gilanya, Apa Itu?!
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 07:26
-
Ruben Amorim Bikin Kejutan: Boyong Wonderkid 15 Tahun ke Latihan Tim Utama MU
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 06:24
-
Prediksi Brentford vs Liverpool 26 Oktober 2025
Liga Inggris 23 Oktober 2025, 23:59
LATEST UPDATE
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Riccardo Calafiori: Bek Unik yang Mengubah Cara Bermain Arsenal di Era Mikel Arteta
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:17
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
-
8 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
Liga Champions 24 Oktober 2025, 12:08
-
Klasemen Perolehan Medali Kejuaraan Dunia Gimnastik 2025
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025, 11:17
-
Kata Allegri, 95 Menit Kerja Keras Milan Bisa Hancur karena Satu Momen Ini, Apa Itu?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 11:14
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56







