Lyon Konfirmasi Transfer Depay
Rero Rivaldi | 19 Januari 2017 06:41
Bola.net - - sudah meraih kata sepakat dengan Manchester United untuk merekrut Memphis Depay, menurut presiden klub Jean-Michel Aulas.
Winger Belanda tak masuk dalam rencana utama Jose Mourinho musim ini, dan Lyon sepertinya berhasil mengalahkan para pesaingnya di Serie A untuk mendapatkan tanda tangan sang pemain.
Sebelumnya muncul laporan bahwa Depay memang tinggal sedikit lagi akan mendarat di Stade Gerland.
Dan Aulas belum lama ini menyatakan optimismenya, bahwa transfer ini bakal selesai setelah beberapa detail kecil dibicarakan antara kedua pihak.
Selain itu juga beredar laporan yang mengatakan bahwa nilai transfer sang pemain bisa melonjak hingga 25 juta euro, dengan berbagai macam bonus dan klausul.
Saya sudah mencapai kata sepakat secara prinsip di sore hari dengan Manchester United, namun detailnya masih harus dibicarakan, meski pada dasarnya nilai transfer yang ada lebih besar dari kabar yang selama ini beredar, tutur Aulas menurut L'Equipe.
Depay sendiri membawa PSV juara liga domestik di 14/15, namun ia tak mampu menunjukkan performa bagus selama berada di Old Trafford. Musim lalu di bawah asuhan Louis van Gaal, ia hanya mampu membuat dua gol dalam 29 pertandingan di liga.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








