Man City Bakal Gaet Emre Can Secara Gratis dari Liverpool
Ari Prayoga | 12 November 2017 17:21
Bola.net - - Klub kaya raya Premier League, Manchester City dikabarkan bakal memboyong gelandang Emre Can dari sang rival, Liverpool pada akhir musim nanti.
Masa depan Can di Liverpool memang menjadi tanda tanya setelah sang pemain tak kunjung menunjukkan tanda-tanda bakal memperpanjang kontraknya yang bakal habis akhir musim nanti.
Can pun bisa pindah secara gratis pada akhir musim nanti atau bisa jadi pindah pada bursa transfer Januari besok dengan banderol yang didiskon.
Dilansir Daily Star, kubu City tertarik membajak gelandang 23 tahun itu dari Liverpool secara gratis alias cuma-cuma pada akhir musim nanti.
Can diyakini menjadi pengganti ideal bagi sosok gelandang Yaya Toure yang kemungkinan besar bakal hengkang dari Etihad Stadium.
City tak sendirian dalam mengejar tanda tangan Can. Sebelumnya raksasa Serie A, Juventus lebih dulu diklaim berminat merekrut pemain internasional Jerman tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
-
8 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
Liga Champions 24 Oktober 2025, 12:08
-
5 Bek di Pusaran Persaingan MU: Dilema Manis untuk Ruben Amorim
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 10:40
LATEST UPDATE
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Riccardo Calafiori: Bek Unik yang Mengubah Cara Bermain Arsenal di Era Mikel Arteta
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:17
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
-
8 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
Liga Champions 24 Oktober 2025, 12:08
-
Klasemen Perolehan Medali Kejuaraan Dunia Gimnastik 2025
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025, 11:17
-
Kata Allegri, 95 Menit Kerja Keras Milan Bisa Hancur karena Satu Momen Ini, Apa Itu?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 11:14
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56







