Man City Menang, Guardiola Puji Permainan Bournemouth
Aga Deta | 16 Juli 2020 11:34
Bola.net - Manchester City berhasil memenangi pertandingan melawan Bournemouth dalam lanjutan Premier League. Meskipun begitu, Josep Guardiola ragu tak memuji semangat juang sang lawan.
City menjamu Bournemouth pada pertandingan pekan ke-36 Premier League, Kamis (16/7) dini hari WIB. The Cityzens berhasil meraih kemenangan dengan skor tipis 2-1 di Etihad Stadium.
Dua gol kemenangan City di laga itu dicetak oleh Silva dan Gabriel Jesus. Sementara satu gol balasan The Cherries dicetak oleh David Brooks.
Atas hasil ini, City saat ini masih tetap berada di posisi kedua. Mereka mengoleksi 75 poin dari 36 pertandingan.
Sementara itu, Bournemouth tertahan di peringkat ke-18. Mereka mengumpulkan 31 poin dari jumlah pertandingan yang sama.
Pertandingan Sulit
Guardiola mengaku sempat skuatnya dibuat kewalahan oleh Bournemouth. Pria asal Spanyol itu menyebut The Cherries sudah bermain dengan sangat baik.
"Itu adalah pertandingan yang sangat sulit, mereka bermain dengan sangat baik," kata Guardiola di situs resmi klub.
“Kami tidak bisa mengendalikannya. Tekanan tinggi mereka bagus. Itu adalah pertandingan yang sulit.
“Mereka bermain dengan kebutuhan untuk tetap berada di Liga Primer.
“Kami bermain bagus di beberapa momen. Hal yang sama akan terjadi melawan Watford. Akan sangat ketat. Itu normal.”
Klasemen Premier League
Sumber: ManCity
Baca Juga:
- Setelah Liverpool, Arsenal Bakal Kalahkan Man City Tanpa Pegang Kendali Possession?
- Yang Tenggelam dan Bersinar di Laga Man City vs Bournemouth: David Silva Gacor!
- Hasil dan Klasemen Premier League Usai Arsenal Permalukan Liverpool
- Man of the Match Manchester City vs Bournemouth: David Silva
- Hasil Pertandingan Manchester City vs Bournemouth: Skor 2-1
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


