Man of the Match Aston Villa vs Chelsea: Cesar Azpilicueta
Ari Prayoga | 22 Juni 2020 01:17
Bola.net - Cesar Azpilicueta terpilih menjadi pemain terbaik alias man of the match dalam laga Premier League 2019-20 antara Aston Villa vs Chelsea, Minggu (21/6/2020).
Chelsea sukses memenangi laga ini dengan skor 2-1. Setelah sempat tertinggal akibat gol Kortney Hause, The Blues membalikkan skor berkat gol Christian Pulisic dan Olivier Giroud.
Berkat hasil ini, Chelsea makin nyaman di posisi ketiga klasemen dengan poin 51, sedangkan Aston Villa masih terpuruk di posisi 19 dengan poin 26.
Aksi Impresif Cesar Azpilicueta
Azpilicueta tampil luar biasa dengan berperan dalam terciptanya dua gol Chelsea. Full-back asal Spanyol itu memberikan assist masing-masing bagi Pulisic dan Giroud.
Tak hanya itu, Azpilicueta yang menjabat sebagai kapten tim juga tercatat tiga kali memenangi duel udara, serta melakukan masing-masing satu kali tembakan dan tekel.
Meski sudah berusia 30 tahun, terbukti Azpilicueta masih bisa berkontribusi banyak terhadap Chelsea dari sisi teknik, selain dari sisi kepemimpinan di lapangan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








