Man of the Match Chelsea vs Sheffield United: Tammy Abraham
Gia Yuda Pradana | 31 Agustus 2019 23:48
Bola.net - Tammy Abraham lagi-lagi tampil fantastis. Striker 21 tahun Inggris itu lagi-lagi mencetak dua gol untuk Chelsea.
Chelsea menjamu tim promosi Sheffield United di Stamford Bridge pada pekan ke-4 Premier League 2019/20, Sabtu (31/8/2019). Chelsea dipaksa bermain hasil imbang 2-2.
Chelsea unggul melalui sepasang gol yang diciptakan Tammy Abraham di menit 19 dan 43. Tim tamu membalas lewat gol Callum Robinson menit 46 dan bunuh diri Kurt Zouma menit 89.
Abraham terpilih sebagai Man of the Match di situs resmi Premier League.
Brace Dua Penampilan Beruntun
Melawan Sheffield, Tammy Abraham tampil sebagai starter dan bermain selama 83 menit, sebelum digantikan gelandang muda Billy Gilmour.
Selama di atas lapangan, Abraham mencatatkan total empat tembakan dan mencetak dua gol dari tiga tembakan tepat sasaran. Selain itu, dia juga melepas empat operan berpeluang gol untuk rekan-rekannya.
Namun, peluang-peluang yang diciptakan Abraham gagal dikonversi menjadi gol oleh pemain-pemain Chelsea lainnya. Andai bisa, hasil akhirnya mungkin akan berbeda.
Pekan lalu, Chelsea meraih kemenangan perdana di era Frank Lampard. Kemenangan itu diraih atas Norwich berkat satu gol Mason Mount dan dua gol Tammy Abraham.
Abraham pun menjadi Inggris pertama sejak Januari 2010 yang mencetak mencetak minimal dua gol dalam dua penampilan beruntun di Premier League. Pemain terakhir yang melakukannya sebelum Abraham adalah Frank Lampard, manajer Chelsea saat ini.
Abraham lagi-lagi tampil fantastis dan mencetak dua gol untuk Chelsea. Hanya sayang, dua golnya kali ini tak cukup untuk membawa The Blues meraih tiga poin.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






