Man of the Match Liverpool vs Burnley: Nick Pope
Gia Yuda Pradana | 11 Juli 2020 23:40
Bola.net - Liverpool gagal menang saat menjamu Burnley di pekan ke-35 Premier League 2019/20, Sabtu (11/7/2020). Liverpool cuma bisa bermain imbang 1-1. The Reds dibuat frustrasi oleh kiper Burnley, Nick Pope.
Liverpool membuka keunggulan lewat gol bek kiri Andrew Robertson di menit 34. Burnley menyamakan kedudukan leway Jay Rodriguez di menit 69.
Sepanjang laga, Liverpool melepaskan total 23 tembakan. Dari 23 tembakan, sembilan di antaranya tepat sasaran. Namun. Liverpool harus puas dengan hasil imbang.
8 Penyelamatan
Di laga ini, Nick Pope benar-benar tampil brilian. Dari sembilan tembakan tepat sasaran Liverpool, delapan sukses dia mentahkan.
Kiper 28 tahun Inggris tersebut menetralisir ancaman-ancaman Liverpool melalui Mohamed Salah (4), Sadio Mane (2), Curtis Jones (1), dan Trent Alexander-Arnold (1). Hanya satu sundulan Robertson yang gagal dia amankan.
Ketangguhan Pope pun membawa Burnley jadi tim pertama yang sanggup mencuri poin di kandang Liverpool di Premier League musim ini.
Baca juga artikel-artikel lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
LATEST UPDATE
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
Link Live Streaming Proliga 2026 Matchweek 3 di Vidio Pekan Ini
Voli 20 Januari 2026, 13:43
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








