Man of the Match Sheffield United vs Liverpool: Trent Alexander-Arnold
Richard Andreas | 7 Desember 2023 05:56
Bola.net - Trent Alexander-Arnold layak dinobatkan sebagai pemain terbaik alias man of the match Sheffield United vs Liverpool, duel pekan ke-15 Premier League 2023/2024, Kamis (7/12/2023).
Skuad Jurgen Klopp mengambil pendekatan taktik yang tepat untuk menghadapi tuan rumah yang alot. Sheffield United dikenal tangguh saat bermain di kandang sendiri, Liverpool tampil cerdik untuk mengamankan kemenangan 2-0.
Kali ini gol pertama Liverpool dicetak oleh Virgil van Dijk di menit ke-37. Mereka baru bisa mengunci kemenangan di ujung babak kedua lewat gol Dominik Szoboszlai (90+4').
Hasil ini membantu Liverpool memanaskan persaingan di papan atas Liga Inggris 2023/2024. Mereka sudah mengumpulkan 34 poin dari 15 pertandingan.
Kontribusi Trent
Trent tidak mencetak gol di laga ini, tapi dia terlibat langsung dengan membuat assist untuk gol Virgil van Dijk yang membawa Liverpool unggul di babak pertama.
Bek kanan Inggris ini tampil solid selama 90 menit. Trent aktif naik ke depan untuk membantu membangun serangan, mencatatkan 70% umpan sukses, termasuk di antaranya 7 umpan kunci yang membuka peluang.
Trent menyentuh bola sebanyak 115 kali selama berada di lapangan. Dia jadi salah satu pemain yang paling sibuk naik-turun menyisir sisi kanan lapangan.
Susunan pemain
SHEFFIELD UNITED (3-5-2): Wes Foderingham; Jack Robinson, Anel Ahmedhodzic, Auston Trusty; Jayden Bogle, Vinicius, Gustavo Hamer, James McAtee, Andre Brooks (74' Fleck); William Osula (75' B. Traore), Cameron Archer.
Pelatih: Chris Wilder.
LIVERPOOL (4-3-3): Caoimhin Kelleher; Trent Alexander-Arnold, Virgil van Dijk, Ibrahima Konate, Joe Gomez; Alexis Mac Allister (59' Curtis Jones), Wataru Endo, Dominik Szoboszlai; Luis Diaz (67' Darwin Nunez), Cody Gakpo, Mohamed Salah (67' Harvey Elliott).
Pelatih: Jurgen Klopp.
Klasemen Liga Inggris 2023/2024
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





