Manajemen MU Belum Berencana Pecat Solskjaer, Tapi...
Serafin Unus Pasi | 18 Oktober 2021 19:10
Bola.net - Pakar transfer Eropa, Fabrizio Romano memberikan informasi terkait spekulasi masa depan Ole Gunnar Solskjaer. Romano menyebut bahwa manajemen Manchester United belum ada rencana untuk memecat sang manajer.
Beberapa hari terakhir ada banyak rumor terkait masa depan Solskjaer. Banyak fans Setan Merah yang tidak puas dengan kinerja sang manajer karena tim kesayangan mereka mendapatkan sejumlah hasil negatif.
Itulah mengapa belakangan ramai beredar tagar #OleOut. Para fans MU mendesak agar eks manajer Molde itu segera dipecat manajemen MU.
Menurut informasi yang diperoleh Romano, posisi Solskjaer masih aman. Manajemen MU tidak sedikitpun berencana memecat sang manajer.
Simak situasi masa depan Solskjaer di bawah ini.
Masih Percaya
Menurut laporan Romano, manajemen Manchester United saat ini masih mendukung penuh Solskjaer.
Mereka menilai Solskjaer telah melakukan pekerjaan yang bagus. Karena dalam tiga tahun terakhir performa MU sudah mulai meningkat meski mereka belum memenangkan satupun trofi juara.
Mereka yakin bahwa Solskjaer adalah sosok yang tepat untuk membawa MU berprestasi, jadi untuk saat ini mereka belum akan memecat Solskjaer.
Mulai Gerah
Namun laporan Romano juga menyebutkan bahwa manajemen MU mulai gerah dengan tren negatif setan merah.
Meski masih percaya dengan sang manajer, namun mereka tidak senang melihat rentetan kekalahan yang dialami Paul Pogba dan kolega.
Sehingga mereka meminta meminta Solskjaer untuk segera membangkitkan Setan Merah atau kesabaran mereka terhadap sang manajer mulai menipis.
Laga Pembuktian
Manchester United sendiri membidik kebangkitan di tengah pekan ini.
Mereka akan membidik Atalanta sebagai tumbal kebangkitan saat mereka berjumpa di Old Trafford pada lanjutan fase grup UCL.
Klasemen Premier League
(Fabrizio Romano)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






