Manchester City Diklaim Minati Bintang Lyon Ini
Serafin Unus Pasi | 9 September 2020 19:00
Bola.net - Direktur Olahraga Lyon, Juninho Pernambucano angkat bicara mengenai spekulasi mengenai masa depan Houssem Aouar. Ia menyebut sang playmaker diminati oleh salah satu raksasa EPL, Manchester City.
Aouar merupakan salah satu pemain kunci Lyon dalam dua musim lalu. Ia menjadi salah satu pemain yang membuat Les Gones lolos ke Semi final liga Champions musim lalu.
Kecemerlangan Aouar itu membuatnya banyak diminati klub-klub top Eropa. Mereka tertarik menjadikan Aouar sebagai pengatur serangan mereka di musim depan.
Salah satu klub yang tertarik pada Aouar adalah Manchester City. "Saya rasa mereka [Manchester City] menghubungi agennya, karena kami tidak dikontak langsung oleh mereka," ujar Juninho kepada RMC Sport.
Baca komentar lengkap sang Direktur Olahraga Lyon di bawah ini.
Dua Peminat
Juninho mengakui bahwa selain Manchester City ada PSG yang tertarik untuk mengamankan jasa sang playmaker.
"Dua tim itu, [PSG dan Manchester City] adalah dua tim besar yang bermain di Champions League setiap tahunnya. Mereka bisa menjadikan mimpi setiap pemain menjadi nyata."
"Saya tidak tahu apakah Houssem siap untuk pindah ke klub besar Ligue 1 seperti PSG."
Disukai Pep
Lebih lanjut, Juninho mengakui bahwa Pep Guardiola sangat menyukai Aouar.
Namun ia tidak yakin apakah transfer sang playmaker ke Inggris bisa terjadi di musim panas ini.
"Untuk City, Guardiola memang menyukai pemain ini. Namun apakah ia adalah profil yang dicari mereka saat ini? Kami tidak bisa menjawab itu karena kami belum menerima tawaran resmi." ujarnya.
Cari Playmaker
Manchester City memang dilaporkan tengah berburu playmaker baru.
Setelah mereka ditinggalkan David Silva di musim panas ini.
(RMC Sports)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Bek di Pusaran Persaingan MU: Dilema Manis untuk Ruben Amorim
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 10:40
-
Erling Haaland Ungkap Rahasia di Balik Gol-Gol Gilanya, Apa Itu?!
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 07:26
LATEST UPDATE
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Riccardo Calafiori: Bek Unik yang Mengubah Cara Bermain Arsenal di Era Mikel Arteta
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:17
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
-
8 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
Liga Champions 24 Oktober 2025, 12:08
-
Klasemen Perolehan Medali Kejuaraan Dunia Gimnastik 2025
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025, 11:17
-
Kata Allegri, 95 Menit Kerja Keras Milan Bisa Hancur karena Satu Momen Ini, Apa Itu?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 11:14
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56







