Manchester City Siap Jegal MU dalam Perburuan Giorgio Scalvini
Serafin Unus Pasi | 24 Oktober 2023 20:00
Bola.net - Langkah Manchester United untuk mendatangkan Giorgio Scalvini di tahun 2024 mendatang semakin berat. Mereka harus bersaing dengan tetangga mereka, Manchester City untuk jasa sang bek.
Sudah menjadi rahasia umum jika Manchester United lagi membutuhkan bek tengah baru. Mereka butuh sosok yang bisa memperkuat lini pertahanan mereka yang saat ini lagi keropos.
Nama Scalvini dilaporkan jadi salah satu pemain yang diincar Manchester United. Setan Merah jatuh hati dengan sang bek berkat performa apiknya di Atalanta.
Dilansir Tuttomercato, MU punya pesaing baru untuk jasa Scalvini. Bek timnas Italia itu kini diincar oleh Manchester City.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Tambah Kedalaman Tim

Menurut laporan tersebut, Pep Guardiola sangat tertarik untuk memboyong Scalvini di tahun 2024.
City sendiri sebenarnya punya banyak bek tengah apik di tim mereka. Sebut saja RUben Dias, John Stones, Nathan Ake, Josko Gvardiol dan Manuel Akanji yang siap menjaga garis pertahanan mereka.
Namun Pep Guardiola merasa butuh meningkatkan persaingan di dalam timnya. Itulah mengapa ia ingin memboyong Scalvini dari Atalanta.
Siap Bayar Mahal

Menurut laporan tersebut, Manchester City sendiri sudah mulai menjalin komunikasi dengan Atalanta terkait transfer Scalvini.
Mereka tahu bahwa Atalanta tidak akan menghalangi kepindahan sang bek. Asalkan ada klub yang berani membayar sekitar 60 juta Euro untuk jasanya.
City dikabarkan tidak keberatan dengan harga tersebut. Mereka dilaporkan siap memboyong sang bek dari La Dea di tahun depan.
Ingin Main di Inggris

Kans City dan MU untuk mendatangkan jasa Scalvini sendiri tergolong cukup besar.
Sang bek beberapa waktu yang lalu mengakui ingin bermain di Premier League sehingga ia membuka diri untuk tawaran dari MU dan City.
Klasemen Premier League
(Tuttomercato)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





