Manchester City: W-W-W-W-W
Gia Yuda Pradana | 17 September 2023 00:39
Bola.net - Manchester City masih tetap menjadi satu-satunya tim yang sempurna di Premier League 2023/2024. Hingga pekan ke-5, sang juara bertahan selalu menang.
Terkini, Sabtu (16/9/2023), Man City menang 3-1 di kandang West Ham. Man City sempat tertinggal di menit 36 oleh gol James Ward-Prowse. Namun, mereka bisa mencetak tiga gol balasan melalui Jeremy Doku menit 46, Bernardo Silva menit 76, dan Erling Haaland menit 86.
Gol kontra West Ham itu adalah gol ke-7 Haaland untuk Man City di Premier League musim ini. Dia turut membantu timnya untuk kembali mengamankan tiga poin.
Manchester City di Premier League 2023/2024

Pertandingan: 5
Menang: 5
Seri: 0
Kalah: 0
Gol: 14
Kebobolan: 3
Pekan 1: Burnley 0-3 Manchester City
Pekan 2: Manchester City 1-0 Newcastle
Pekan 3: Sheffield United 1-2 Manchester City
Pekan 4: Manchester City 5-1 Fulham
Pekan 5: West Ham 1-3 Manchester City
Pekan 6: Manchester City vs Nottingham Forest.
Statistik Pemain Manchester City di Premier League 2023/2024

Pencetak gol:
7 - Erling Haaland
2 - Julian Alvarez
2 - Rodri
1 - Bernardo Silva
1 - Jeremy Doku
1 - Nathan Ake.
Pencetak assist:
3 - Julian Alvarez
3 - Phil Foden
1 - Bernardo Silva
1 - Erling Haaland
1 - Jack Grealish
1 - Rodri
1 - Sergio Gomez.
Selanjutnya, tengah pekan nanti, Man City akan main di Liga Champions. Mereka akan menjamu Red Star Belgrade.
Sumber data: WhoScored
Klasemen
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






